Apa yang kau lihat di savana? Rerumputan? Satu-dua pohon yang meranggas? Atau sapi dan kuda yang tengah merumput? Apa yang kau rasakan ketika di savana? Panas? Udara kering yang membuat dahaga? Atau semilir angin yang membuai? Kalau kau tanya aku. Maka aku jawab begini: Aku melihat ketangguhan di savana. Pada rumput yang kering, berwarna cokelat, terinjak. Tapi besok-besok tetap ada, menghijau …
Kenapa Bapak dan Mamak sejak kecil selalu bilang, "Kau spesial, Burlian?" Itu cara terbaik bagi Bapak dan Mamak untuk meumbuhkan percaya diri dan keyakinan yang menjadi pegangan penting setiap kali kelak jika kau terbentur masalah, kau selalu spesial.Buku ini tentang Burlian, si anak keras kepala yang memiliki masa kecil spesial. Kelak dia akan mengelilingi dunia, menyaksikan betapa luasnya dun…
Novel ini berkisah tentang kehidupan anak-anak dari kampung manowa yang selalu gembira ketika kapal lewat. Mereka akan saling berlomba untuk mendapatkan koin yang dilemparkan oleh penumpang. Namun, semua kegembiraan itu seketika menghilang. Saat seseorang dengan kekuasaan datang dan merampas semua kebahagiaan masyarakat kampung manowa. Za, dan kawan-kawan nya pun maju melawan badai tersebut ber…
Buku ini tentang Pukat, si anak paling pintar dalam keluarga, masa kecilnya dipenuhi petualangan seru dan kejadian kocak serta jangan lupakan pertengkaran dengan kakak dan adik-adiknya. Tapi apakah dia mampu menjawab teka-teki hebat itu, apakah harta karun paling berharga di kampung mereka?
Apakah kalian sudah mengenal Hana, penghuni Padang Perdu Klan Matahari? Ini adalah kisahnya. Tentang seorang pemilik kekuatan “membaca alam sekitar”. Tentang seorang ibu yang sangat menyayangi anaknya. Rasa sakit. Kehilangan. Pengorbanan. Kebencian. Memaafkan. Tumpah menjadi satu. Juga pertarungan mematikan, tempat-tempat berbahaya, hewan dan tumbuhan legendaris. Kalian mungkin telah tahu k…
Namaku Raib, usiaku 15 tahun, kelas sepuluh. Aku anak perempuan seperti kalian, adik-adik kalian, tetangga kalian. Aku punya dua kucing, namanya si Putih dan si Hitam. Mama dan papaku menyenangkan. Guru-guru di sekolahku seru. Teman-temanku baik dan kompak. Aku sama seperti remaja kebanyakan, kecuali satu hal. Sesuatu yang kusimpan sendiri sejak kecil. Sesuatu yang menakjubkan. Namaku Raib. Dan…
Bagaimana jika hewan yang terlihat imut, menggemaskan, ternyata bisa menjadi salah satu petarung paling hebat? Kali ini kita akan berpetualang di klan baru, dengan tokoh-tokoh baru. Termasuk mengetahui bahwa pandemi yang menyusahkan penduduk juga terjadi di klan-klan jauh. Tapi ingatlah selalu, setiap ada kesusahan, selalu muncul hal-hal menarik yang positif. Kisah ini tentang si Putih, kucing …
Ini Petualangan keempat kami. Setelah tiga kali berhasil menyelematkan dunia paralel dari kehancuran besar, kami harus menyaksikan bahwa kamilah yang melepaskan "musuh terbesar"-nya. Ini ternyata bukan akhir petualangan, ini justru awal dari semuanya. Buku ke-4 dari serial "BUMI"
Dalam buku ini juga diceritakan terdapat beberapa perubahan pada tokoh Seli, alasan mengapa Master B atau Batozoar memiliki wajah yang seram, dan munculnya kedekatan hubungan antara Ali, Seli, dan Raib dengan Master B. Pembaca akan merasakan berbagai emosi ketika membaca novel SagaraS ini. Perasaan sedih, senang, takut, bahkan lucu. Sebab, petualangan Ali, Raib, dan Seli dipenuhi rintangan yang…
Pertarungan melawan Si Tanpa Mahkota akan berakhir di sini. Siapapun yang menang, semua berakhir di sini, di klan Komet Minor, tempat aliansi Para Pemburu pernah dibentuk, dan pusaka hebat pernah diciptakan. Dalam saga terakhir melawan Si Tanpa Mahkota, aku, Seli dan Ali menemukan teman seperjalanan yang hebat, yang bersama-sama melewati berbagai rintangan. Memahami banyak hal, berlatih teknik …